Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2014

Mengenal Batik Printing, Batik Khas Desa Gemawang

Gambar
Batik   adalah salah satu cara pembuatan bahan pakaian. Selain itu batik bisa mengacu pada dua hal. Yang pertama adalah teknik pewarnaan kain dengan menggunakan   malam   untuk mencegah pewarnaan sebagian dari kain. Pengertian kedua adalah kain atau busana yang dibuat dengan teknik tersebut, termasuk penggunaan motif-motif tertentu yang memiliki kekhasan. Berdasarkan literatur, sejak jaman Hindia Belanda di wilayah ini memang telah ada industri batik. Setelah Gunung Ungaran meletus hebat sekitar tahun 1800-an, kerajinan batik lalu menyebar ke berbagai wilayah. Dimulai dari sebuah komunitas pengrajin batik tradisonal yang terletak di Desa Gemawang, Kecamatan Jambu, Kabupaten Semarang. Desa Gemawang merupakan desa Vokasi pertama di Indonesia . Salah seorang pengusahanya adalah Bapak Abdul Fauzi. Beliau bersama beberapa karyawan yang juga warga setempat telah merintis serta mengembangkan usaha batiknya semenjak tahun 2005 hingga sekarang. Adapun yang membedakan antara batik Gemaw